Dapatkan wawasan mengenai:
Education Outlook 2025: Human intelligence
Peningkatan Kualitas Pendidikan di Indonesia
Acer Edu Summit dengan topik utama Education Outlook 2025: Human intelligence dalam Peningkatan Kualitas Pendidikan di Indonesia, adalah sebuah konferensi satu hari yang memberikan panduan terbaru bagi para pemimpin dan pemangku kepentingan pendidikan mengenai dukungan dan peranan teknologi dalam menghadapi transformasi pembelajaran digital melalui pemberian informasi dan pengalaman dari para narasumber dan praktisi pendidikan tentang tolok ukur pendidikan dunia, evaluasi, transformasi digital, dan tantangan pendidikan di Indonesia. Agenda ini diharapkan menjadi salah satu dukungan terhadap upaya bersama dalam mewujudkan pendidikan yang berkualitas di Indonesia.
Acara akan diselenggarakan hybrid: luring dan daring melalui platform Zoom, dalam Bahasa Indonesia. Peserta terdiri dari pemangku kepentingan pendidikan seperti pimpinan sekolah, kepala kurikulum, pemerintah, yayasan sekolah dari Indonesia jenjang sekolah dasar sampai menengah.
Direktur Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar, dan Pendidikan
Menengah, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi RI
Dr. Iwan Syahril, S.IP., M.A., Ed.M., Ph.D., saat ini menjabat sebagai Direktur Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar, dan Pendidikan Menengah (Dirjen PAUD Dikdasmen). Beliau menamatkan pendidikan sarjana di jurusan Hubungan Internasional, Universitas Padjadjaran, Bandung pada tahun 1998. (emudian beliau melanjutkan studi program master di Teacher College, Columbia University di New York City dan mendapatkan dua gelar, yaitu Master of Arts di bidang Pendidikan Menengah (Secondary Education, ESL/Literacy) dan Master of Education di bidang (urikulum dan Pengajaran (Curriculum and Teaching), beliau juga mendapatkan gelar Doctor of Philosophy (PhD) dari Michigan State University dari dua program doktoral: (ebijakan Pendidikan (Education Policy) dan Pendidikan Guru (Teacher Education).
Direktur Kurikulum, Sarana, Kelembagaan, dan Kesiswaan Madrasah Direktorat
Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama RI
Dr. Muchamad Sidik Sisdiyanto, S. Ag., M.Pd., saat ini menjabat sebagai Direktur Kurikulum, Sarana, Kelembagaan, dan Kesiswaan Madrasah Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama RI, beliau merupakan lulusan S1 Komunikasi Penyiaran, IAIN Walisongo Semarang.
Guru Besar Teknik Komputer, Departemen Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Indonesia
Prof. Dr. Ir. Riri Fitri Sari, M.M., MSc. adalah seorang Guru Besar dalam bidang Teknologi Informasi di Universitas Indonesia yang dikenal luas sebagai pakar dalam bidang jaringan komputer dan teknologi informasi. Beliau meraih gelar doktor (Ph.D.) dari University of Leeds, Inggris, serta memiliki gelar Master of Science (MSc) dari University of Manchester Institute of Science and Technology (UMIST). Selain itu, Prof. Riri juga memegang gelar Magister Manajemen (M.M.) dari Universitas Indonesia.
Guru Besar Fakultas Psikologi Universitas Indonesia
Prof. Dr. Rose Mini Agoes Salim, M.Psi., adalah dosen terkemuka di Departemen Psikologi Pendidikan, Universitas Indonesia, dengan spesialisasi dalam psikologi pendidikan dan perkembangan anak. Beliau aktif dalam penelitian dan telah menerima berbagai penghargaan atas kontribusi. Beliau juga sering menjadi pembicara di seminar nasional dan internasional, serta dikenal karena usahanya dalam meningkatkan pemahaman masyarakat tentang psikologi pendidikan di Indonesia.
Group CEO, Intan Pariwara
Herbet Ang adalah CEO Grup Intan Pariwara, perusahaan yang berfokus pada penerbitan dan solusi pendidikan di Indonesia. Di bawah kepemimpinannya, Intan Pariwara terus menyediakan materi pembelajaran dan layanan pendidikan untuk mendukung kebutuhan siswa dan guru. Beliau memiliki pengalaman yang kuat dalam industri pendidikan dan berkomitmen untuk mengembangkan produk yang relevan dan berkualitas.
Direktur Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar, dan Pendidikan Menengah, Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah RI
Dr. Iwan Syahril, S.IP., M.A., Ed.M., Ph.D., saat ini menjabat sebagai Direktur Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar, dan Pendidikan Menengah (Dirjen PAUD Dikdasmen). Beliau menamatkan pendidikan sarjana di jurusan Hubungan Internasional, Universitas Padjadjaran, Bandung pada tahun 1998. (emudian beliau melanjutkan studi program master di Teacher College, Columbia University di New York City dan mendapatkan dua gelar, yaitu Master of Arts di bidang Pendidikan Menengah (Secondary Education, ESL/Literacy) dan Master of Education di bidang (urikulum dan Pengajaran (Curriculum and Teaching), beliau juga mendapatkan gelar Doctor of Philosophy (PhD) dari Michigan State University dari dua program doktoral: (ebijakan Pendidikan (Education Policy) dan Pendidikan Guru (Teacher Education).
Direktur Kurikulum, Sarana, Kelembagaan, dan Kesiswaan Madrasah Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama RI
Dr. Muchamad Sidik Sisdiyanto, S. Ag., M.Pd., saat ini menjabat sebagai Direktur Kurikulum, Sarana, Kelembagaan, dan Kesiswaan Madrasah Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama RI, beliau merupakan lulusan S1 Komunikasi Penyiaran, IAIN Walisongo Semarang.
Guru Besar Teknik Komputer, Departemen Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Indonesia
Prof. Dr. Ir. Riri Fitri Sari, M.M., MSc. adalah seorang Guru Besar dalam bidang Teknologi Informasi di Universitas Indonesia yang dikenal luas sebagai pakar dalam bidang jaringan komputer dan teknologi informasi. Beliau meraih gelar doktor (Ph.D.) dari University of Leeds, Inggris, serta memiliki gelar Master of Science (MSc) dari University of Manchester Institute of Science and Technology (UMIST). Selain itu, Prof. Riri juga memegang gelar Magister Manajemen (M.M.) dari Universitas Indonesia.
Guru Besar Fakultas Psikologi Universitas Indonesia
Prof. Dr. Rose Mini Agoes Salim, M.Psi., adalah dosen terkemuka di Departemen Psikologi Pendidikan, Universitas Indonesia, dengan spesialisasi dalam psikologi pendidikan dan perkembangan anak. Beliau aktif dalam penelitian dan telah menerima berbagai penghargaan atas kontribusi. Beliau juga sering menjadi pembicara di seminar nasional dan internasional, serta dikenal karena usahanya dalam meningkatkan pemahaman masyarakat tentang psikologi pendidikan di Indonesia.
CEO Grup, Intan Pariwara
Herbet Ang adalah CEO Grup Intan Pariwara, perusahaan yang berfokus pada penerbitan dan solusi pendidikan di Indonesia. Di bawah kepemimpinannya, Intan Pariwara terus menyediakan materi pembelajaran dan layanan pendidikan untuk mendukung kebutuhan siswa dan guru. Beliau memiliki pengalaman yang kuat dalam industri pendidikan dan berkomitmen untuk mengembangkan produk yang relevan dan berkualitas.
Time (WIB) | Agenda |
---|---|
08:00 - 08:30 | Registration & Coffee Break |
08:30 - 08:35 | Indonesia Raya & Doa Pembuka |
08:35 - 08:45 |
Kata Sambutan dari Acer Indonesia
Leny Ng, President Director, Acer Indonesia |
08:45 - 08:55 |
Kata Sambutan dari Badan Musyawarah Perguruan Swasta Nasional
Ki Dr. H. Saur Panjaitan XIII, M.M, |
08:55 - 09:05 |
Kata Sambutan dari Kementerian Agama, Republik Indonesia
Dr. Muchamad Sidik Sisdiyanto, S. Ag., M.Pd., Direktur Kurikulum, Sarana, Kelembagaan, dan Kesiswaan Madrasah Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama RI |
09:05 - 09:15 |
Kata Sambutan dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi, Republik Indonesia
Dr. Iwan Syahril, S.IP., M.A., Ed.M., Ph.D, Direktur Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar, dan Pendidikan Menengah, Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah RI |
09:15 - 09:20 |
Penyerahan Token Apresiasi Kepada Narasumber
Leny Ng, President Director, Acer Indonesia |
09:20 - 10:05 |
Keynote: Education Outlook 2025 Human intelligence dalam Peningkatan Kualitas Pendidikan di Indonesia Prof. Dr. Ir. Riri Fitri Sari, M.M., M.Sc, IPU. Guru Besar Teknik Komputer, Departemen Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Indonesia |
10:05 - 10:45 |
Paparan 1: Peran Psikologi dalam Mengembangkan Human intelligence di Sekolah Dr. Rose Mini Agoes Salim, M.Psi., Psikolog Guru Besar Fakultas Psikologi Universitas Indonesia |
10:45 - 11:25 |
Paparan 2: Konten Pembelajaran Berbasis Human intelligence dalam Meningkatkan Kualitas Pendidikan Herbet Ang CEO Grup, Intan Pariwara |
11:25 - 12:05 |
Paparan 3: Kolaborasi Platform Digital dan Human intelligence Toni Priyono Education Consultant, Acer Indonesia |
12:05 - 13:05 |
Lunch Break |
13:05 - 14:05 | Penganugerahan Pemenang Acer Smart School Awards (ASSA) 2024 |
14:05 - 14:15 | Penutupan & Doorprize |